20 Event Seru Weekend Ini: Fan meeting Seon Ho, Konser GIAAS

Foto: Kim Seon-ho (dok. SALT Entertainment)

Sejumlah konser, pameran pendidikan, event wisata, hingga acara organisasi akan digelar pada akhir pekan ini. Di antaranya adalah fan meting Kon Seon Ho hingga pameran pendidikan Jepang.

Agenda dan event weekend 27-28 Juli 2024:

1. Kim Seon Ho Asia Tour “Color Full” (27 Juli 2024)

Aktor tampan asal Korea Selatan kembali menyapa penggemar K-Drama di tanah air melalui fan meeting. Kim Seon Ho akan menggelar fan meeting di Tennis Indoor Senayan pada hari ini, sabtu (27/7/2024)

2. Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah akan menggelar acara Konsolidasi Nasional pada Sabtu-Minggu, 27-28 Juli 2024, di Universitas Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta.

3. Pesta Semalam Minggu di Ecopark Ancol (27 Juli 2024)

4. Pentas Kecak Dance di Taman Mini Indonesia Indah (27 Juli 2024)

5. Craftoplant di M Block Space (27-28 Juli 2024)

6. Malam perayaan hari Menjadi Manusia (27 Juli 2024)
Kampanye digital #MuaraCeritaManusia digelar di.Kuninga Citu Vall room

7. Pementasan Sarasehan & Pameran Karya Leo Kristi (27 Juli 2024) di Taman Ismail Marzuki

8. Aksi Indonesia Peace Convoy: Road to Freedom for Palestine” (Sabtu, 27 Juli 2024)
Sejumlah tokoh pimpinan lembaga, organisasi, dan gerakan pendukung perjuangan kemerdekaan Palestina di JI Expo Kemayoran, Jakarta

9. Japan Edu & Job Fair 2024 Indonesia (27-28 Juli 2024) di Lower Level Area Exhibition JCC Senayan, Jakarta.

10. Enchanting Anggun & Friend Concert (28 Juli 2024) di JCC Senayan, Jakarta

11. International Islamic Expo (26-28 Juli 2024)

International Islamic Expo 2024 merupakan pameran perjalanan dan pariwisata Islam terbesar di dunia. Pameran ini akan berlangsung pada 26-28 Juli 2024 di Jakarta Convention Center (JCC).

International Islamic Expo adalah acara perjalanan dan pariwisata Islam terbesar dan utama di dunia, yang menawarkan tiga hari pertemuan intensif, seminar, dan kesempatan jejaring sosial.

12. Pameran otomotif Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) pada 17-28 Juli 2024 di ICE-BSD City, Tangerang. GIAAS akan ditutup pada Minggu ini, 28 Juli 2024

13. Pameran Flona 2024 di Lapangan Banteng, Jakarta, Sabtu (hingga 2 Agustus 2024).

14. Boygroup K-Pop Seventeen menggelar pameran bertajuk Follow Fellow yang berlangsung pada 12 Juli-4 Agustus 2024 di City Hall Pondok Indah Mall 3 Jakarta

15.Konser Tangcity 13th Anniversary Celebration ke-13 (28 Juli 2024) di Tangcity Mall, menghadirkan Lyodra

16. Makassar International Eight Festival & Forum atau F8

17. Eksotika Bromo (27-28 Juli 2024)

Eksotika Bromo merupakan festival dan pesta budaya yang digelar di Lautan Pasir Bromo sebagai puncak kesenian yang dipadukan dengan keindahan alam Jawa Timur.

18. Riau Global Music (26-28 Juli 2024)

Riau Global Music Festival terlahir menjadi ruang belajar dan berdiskusi, apresiasi seniman musik, mempromosikan karya-karya seni pelaku musik di indonesia, dan menjadikannya sebagai bagian dari Cultural Tourism.

19. Tour De Ambarrukmo (Yogyakarta, 27 Juli 2024)
Titik start Pendopo Agung Ambarrukmo, peserta diajak untuk mengeksplorasi berbagai ikon wisata Yogyakarta dengan bersepeda.

20.Konser Eric Chou (27 Juli 2024)

Penyanyi sekaligus aktor asal Taiwan, Eric Chou akan mengunjungi Jakarta dan menggelar konser perdananya di Sentul International Convention Center, Bogor

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*